Cara Membuat Halaman Privacy Policy Blog
Rizaluye.my.id - Sebagaimana kita ketahui, dalam membuat blog atau website diperlukan beragam konten yang menjadi pilar dan bermanfaat bagi pengguna .
Nah, salah satu konten penting yang tidak boleh dilewatkan ketika membuat website pribadi maupun toko online adalah halaman Privacy Policy atau kebijakan privasi.
Bagi sebagian orang, istilah privacy policy atau kebijakan privasi mungkin terdengar kurang familiar, karena keberadaannya memang tidak selalu diperhatikan.
Lantas, bagaimana sih cara membuat privacy policy yang baik dan benar?
Apakah halaman privacy policy harus menggunakan bahasa Inggris agar mudah dibaca dan dipahami oleh mesin pencari?
Untuk membantu menemukan jawaban dari pertanyaan di atas, berikut ini sudah kami rangkum terkait informasi seputar privacy policy lengkap dengan cara membuatnya.
Yuk, langsung saja kita simak bersama-sama.
Baca Juga : Kumpulan Tutorial Blogger Mulai Dari Nol Hingga Bisa Menghasilkan Uang
Apa Itu Privacy Policy?
Privacy policy adalah halaman pernyataan terkait seberapa jauh kita menggunakan informasi yang terkumpul dari pengunjung.
Baik secara sebagian maupun secara keseluruhan. Informasi yang biasa di ambil website biasanya berupa cookies yang saat ini digunakan sebagai salah satu data distribusi iklan.
Keberadaan halaman privacy policy yang menjelaskan setiap persetujuan tentu sangat dibutuhkan sebagai salah satu syarat agar blog bisa di-approve oleh Google Adsense.
Jadi, fungsi halaman Privacy Policy sendiri sangat penting dalam melengkapi elemen sebuah website agar semakin disukai oleh mesin pencari.
Privacy Policy Generator
Ada banyak website privacy policy generator for adsense yang bisa Anda gunakan untuk membuat konten privacy policy yang menarik di mata pegunjung.
Sebagian website privacy policy generator bahkan bisa digunakan secara gratis tanpa perlu mendaftar biaya berlanggan.
Anda cukup mengisi form nama website, URL website, dan nama pemilik website untuk lebih menunjukkan bahwa konten privacy policy.
Berikut Tutorial cara membuat Privacy Policy, Disclaimer di Blog :
Baca Juga : Cara Mengganti Template Blog di Blogger Dengan Mudah
Cara Membuat Halaman Privacy Policy Blog
Baca Juga : Cara Mendaftarkan Blog Ke 50+ Search Engine Sekaligus
Cara memasang Privacy Policy Blog
- Cara Membuat Halaman Privacy Policy Blog
- Cara Mendaftarkan Blog Ke 50+ Search Engine Sekaligus
- Panduan Setting Website Push Notifications dengan OneSignal
- Cara Mendapatkan Domain EU.ORG Gratis Selamanya
- Panduan Cara Daftar Google News dengan Mudah
- Cara Membuat Tampilan Menu Blog Terlihat Keren
- Cara Membuat Tombol Download, Demo Dan Buy Now Keren Di Blogger
Post a Comment for "Cara Membuat Halaman Privacy Policy Blog"